PATUNG KUDA, TERNYATA TIDAK SESIMPEL ITU MAKNANYA...

Berawal dari obrolan bersama almarhum kawan saya yang berkarir sebagai arsitek di Ibu Kota, memaknai patung kuda yang biasa menjadi tetenger di jalan-jalan protokol di Kota-kota Besar, ternyata terdapat makna tersembunyi dibalik pose dari kuda tersebut, begini artinya:



1. Patung Kuda, Kaki Terangkat2

jika menemui sebuah patung kuda di jalan dengan pose kaki kuda terangkat 2, itu bermakna jika pahlawan yang naik di kuda tersebut, meninggal pada saat perang berlangsung, alias gugur di medan pertempuran.

secara visual terlihat gagah seorang pahlawan menunggangi kuda yang terangkat kedua kakinya,

sumber

2. Patung Kuda, Kaki terangkat 1

nah patung kuda yang terangkat 1, ini menandakan jika pahlawan yang menungganginya meninggal karena luka akibat perang,

sumber

 3. Patung Kuda, Kaki tidak terangkat

patung kuda yang berdiri tanpa mengangkat kaki tersebut, menandakan sang penunggangnya meninggal karena sebab lain yang tak ada hubungannya dengan perang, bisa sakit, tua, dsb

sumber
nah kalo pose yang dibawah ini kuda lagi galau...

sumber


 

Komentar